Bank adalah lembaga yang berperan sebagai perantara keuangan (financial intermediary) antara pihak yang memiliki dana dan pihak Yang memerlukan dana, serta sebagai lembaga Yang berfungsi memperlancar lalu lintas pembayaran. Falsafah yang mendasari kegiatan usaha bank adalah kepercayaan masyarakat. Hal tersebut tampak dalam kegiatan pokok bank Yang menerima simpanan dari masyarakat dalam benluk giro, tabungan, serta deposito berjangka dan memberikan kredit kepada pihak Yang memerlukan dana.
Bank merupakan sektor yang sangat penting dan berpengaruh dalam dunia usaha sehingga banyak masyarakat dan organisasi Yang memanfaatkan jasa bank untuk menyimpan atau meminjam dana. Kondisi dan porkembangan perbankan saat ini, secara umum memperlihatkan beberapa kemajuan. Sehingga diharapkan dapat mendukung peningkatan kegiatan ekonomi yang tersendat-sendat Membaikna kondisi perbankan saat ini tidak lepas dari telah selesainya proses rekapitalisasi yang telah menelan biaya sekitar Rp. 412 triliun per September 2000.
Untuk mendapatkan file lengkap dalam bentuk MS-Word, (bukan pdf) silahkan klik Cara Mendapatkan File atau klik disini